Home » Archives for Oktober 2013
Sangat dianjurkan untuk memutarkan musik klasik kepada anak, terutama ketika proses belajar dan bermain sedang berlangsung. Alasannya karena dalam kegiatan pembelajaran dapat dikondisikan dengan situasi pembelajaran tertentu yaitu pada suatu suasanya yang menyenangkan. Untuk ini dapat diaplikasikan musik dalam kegiatan pembelajaran tersebut. Musik adalah bagian dari budaya dan ekspresi manusia. Di dalam musik terdapat tatanan ritmis yang berhubungan dengan otak kiri dan tekstur suara yang berhubungan dengan otak kanan.
Berikut ini admin berikan beberapa Klasifikasi karya-karya musik klasik yang dianjurkan karena telah diteliti memiliki pengaruh pada proses pembelajaran khususnya bagi anak-anak PAUD dengan pembelajaran yang terarah dan menyenangkan (Quatum Learning). Klasifikasi karya-karya musik klasik ini terbagi menurut pengaruhnya, yaitu:
Berikut ini admin berikan beberapa Klasifikasi karya-karya musik klasik yang dianjurkan karena telah diteliti memiliki pengaruh pada proses pembelajaran khususnya bagi anak-anak PAUD dengan pembelajaran yang terarah dan menyenangkan (Quatum Learning). Klasifikasi karya-karya musik klasik ini terbagi menurut pengaruhnya, yaitu:
KLASIFIKASI MUSIK KLASIK UNTUK ANAK PAUD
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
10.30.00
Salah satu kegiatan bermain dan belajar anak adalah kegiatan mencampur warna. Kegiatan mencampur warna sebagai sebuah proses pembelajaran bagi anak PAUD untuk mengenal dan memahami jenis warna yang ada, mulai dari warna-warna dasar yang sederhana hingga warna dari hasil campuran komposisi warna yang rumit.
CARA MENCAMPUR WARNA UNTUK ANAK PAUD
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
16.52.00
Kegiatan Apresiasi Pendidik dan Tenaga Kependidikan PAUDNI (PTK PAUDNI)
Berprestasi Tingkat Nasional, sudah ditutup pada hari Senin, 7 Oktober
2013 di Hotel Harmoni One Batam Kepulauan Riau. Hajatan penghargaan bagi
insan PTK PAUDNI tersebut ditutup oleh Dirjen PAUDNI Prof. Dr. Lydia
Freyani Hawadi.
Berikut ini daftar PTK PAUDNI yang berhasil menyabet penghargaan untuk 15 kategori perorangan dan dua kategori kelompok.
Unknown
15.39.00
PAUD Anakbermainbelajar
IndonesiaBerikut ini daftar PTK PAUDNI yang berhasil menyabet penghargaan untuk 15 kategori perorangan dan dua kategori kelompok.
HASIL PERINGKAT LOMBA APRESIASI PTKPAUDNI BERPRESTASI 2013
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
15.39.00
Dalam kegiatan pembelajaran di sentra terdapat kegitan Pijakan (Scaffolding) yang harus dilakukan. Alasan dan dasar dari harus dilakukannya kegiatan pijakan ini adalah:
Unknown
09.35.00
PAUD Anakbermainbelajar
Indonesia- Anak sering tidak tahu bagaimana cara menggunakan bahan dan alat bermain , aturan-aturan dalam bermain, kehilangan ide untuk melanjutkan permainan, dsb.
- Pendidik atau orang dewasa lainnya harus senantiasa berada di dekat anak untuk memberikan pijakan berupa dukungan, bantuan, bimbingan, arahan, dan menjelaskan harapan-harapannya terhadap anak.
- Pijakan lingkungan main
- Pijakan pengalaman sebelum main
- Pijakan pengalaman main setiap anak
- Pijakan pengalaman setelah main.
PIJAKAN (Scaffolding) PEMBELAJARAN DI SENTRA
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
09.35.00
PAUD_Anakbermainbelajar----Menurut saya Guru-Pendidik PAUD istu ada 2 (dua) yang asli dan palsu, silakan ini hak dan pendapat masing-masing, tapi penulis sudah benar-benar geregetan dengan pendidik PAUD yang palsu-palsu ini, ngajar engga-dapat duit sertifikasinya iya!, gaji jalan terus orangnya tidak ada di lembaga PAUD entah dimana??..kerjaanNYA selalu mencari keuntungan semata dari dunia PAUD ini, seperti benalu dan parasit yang menghisap darah.. yang bikin kacau dunia pendidikan anak usia dini ini. Mereka bukan orang-orang yang pantas berada di dunia anak-anak yang masih suci seperti ini. bERIKUT CIri-iciri guru-pendidik PAUD asli atau palsu tersebut.
1. Guru-Pendidik PAUD "Asli"
Ciri-ciri Guru-Pendidik PAUD "Asli" : Mempunyai semangat dan cinta Anak, punya karakteristik
pendidik paud profesional sejati, yang tercermin dalam tingkah laku dan
pribadinya sehari2 Seperti: sederhana, tutur kata dan sikap yg lemah lembut, murah
senyum, tidak pernah mengasari anak, toleransi terhadap teman
sejawat/orang tua. Mempunyai Skill mengajar dan mendidik yg mumpuni
seperti mempunyai kemampuan: Penguasaan kelas yg baik, mampu berdialog
komunikatif dgn anak, biasa menyanyi, menari, dan mendongeng, dan yang
paling penting Pendidik PAUD ini Bekerja dgn ikhlas Nawaitunya Karena
Allahtaala..
2. Guru-Pendidik PAUD "Imitasi" alias Palsu
Ciri-ciri Guru-Pendidik PAUD "Imitasi" alias Palsu: Tidak Mempunyai semangat cinta Anak, menjadi pendidik PAUD Karena keterpaksaan belaka, motivnya karena tidak ada pilihan profesi lain atau coba2 belaka. Pendidik PAUD ini jika dicermati akan kelihatan jelas sangat tidak cocok sebagai pendidik dengan karakter dan sikap seperti : kasar terhadap anak, tidak komunikatif pada anak, kebanyakan sikapnya tidak mencerminkan sbg pendidik yang baik seperti: Malas mengajar, suka mengumpat, mengomel, membentak, menggibah (di paud selalu membicakarakan keburukan dan kekurangan orang lain), pendidik paud ini tidak bisa menjaga sikap dan perbuatannya, sehingga nanti anak-anak dapat mencontoh perbuatan jelek yg dilakukannya. Dari segi Skill mengajar sangat rendah, tdk memiliki kemampuan apa2. Orientasinya hanya materi, mencari-cari keuntungan dari orang tua murid dan sekolah dengan segala cara, agar bisa mencadapatkan uang untuk gaya hidupnya yang serba wah...
By. The Best Status FB Akhmad Solihin
INILAH CIRI-CIRI GURU-PENDIDIK PAUD ASLI ATAU PALSU (IMITASI)
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
12.04.00
Tidak mudah menjadi orang tua itu
Setiap tahapan usianya memerlukan pengetahuan baru
Yang gak mau belajar, harus ikhlas disebut orang tua jadul
Perkembangan usia memang sama dari zaman batu sampai sekarang
Yang membedakan adalah lingkungannya, teknologi dan pola hidup orang tua yang berdampak pada pola asuh
Yang merasa jadi orang tua
Please, luangkan waktu belajar memahami perkembangan anak
Pekerjaan, karir, jabatan itu akan menua seiring usia kita, tapi tak kan membantu saat kita menjadi renta
By. The Best Status: Yulia Arfiani : Banjarmasin
MENJADI ORANG TUA YANG MEMAHAMI ANAK
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
10.14.00
Sebelum memulai untuk mengajak anak menulis, sebagai langkah awal penting untuk dipahami bahwa dunia anak adalah dunia bermain. Karena itu kegiatan membaca dan menulis misalnya dapat dilakukan sesuai dengan kemampuan anak dengan cara bermain. Glenn Doman (2006) mencetuskan ide revolusionernya lewat buku How to teach Your Baby to read. Menganjurkan agar para bayi atau anak yang diajak menjalankan kegiatan membaca harus tetap berada dalam keadaan senang, tidak tertekan. Jika terlihat tanda-tanda si anak mulai tidak nyaman, maka kegiatan tersebut harus segera dihentikan.
Mengajari anak menulis berarti melibatkan tahap memperkenalkan buku pada anak. Memperkenalkan buku pada anak, dapat dilakukan seperti halnya mengenalkan mainan pada anak. Saat ini sudah banyak buku-buku yang cukup kreatif kemasannya (buku dikemas seperti mainan atau benda tertentu) sehingga bukan masalah yang besar lagi tentang hal ini. Biasakan anak selalu dekat dengan buku dalam aktifitasnya sehingga ia sangat familiar dan mungkin juga akan ketagihan dengan buku.
CARA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MENULIS ANAK
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
09.49.00
Dorothy Law Nolte yang berjudul “Children Learn What They Live” yang diterjemahkan bebas oleh Jalaludin Rachmat dengan judul : Anak Belajar dari Kehidupannya :
Jika anak dibesarkan dengan celaan, ia belajar memaki
Jika anak dibesarkan dengan permusuhan, ia belajar berkelahi
Jika anak dibesarkan dengan cemoohan, ia belajar rendah diri
Jika anak dibesarkan dengan penghinaan, ia belajar menyesali diri.
Jika anak dibesarkan dengan toleransi, ia belajar menahan diri
Jika anak dibesarkan dengan dorongan, ia belajar percaya diri
Jika anak dibesarkan dengan pujian, ia belajar menghargai
Jika anak dibesarkan dengan sebaik-baiknya perlakuan, ia akan belajar keadilan
Jika anak dibesarkan dengan rasa aman, ia belajar menaruh kepercayaan
Jika anak dibesarkan dengan dukungan, ia belajar menyrnangi dirinya
Jika anak dibesarkan dengan kasih sayang, dan persahabatan,
Ia belajar menemukan cinta delam kehidupan.
Unknown
16.18.00
PAUD Anakbermainbelajar
IndonesiaJika anak dibesarkan dengan celaan, ia belajar memaki
Jika anak dibesarkan dengan permusuhan, ia belajar berkelahi
Jika anak dibesarkan dengan cemoohan, ia belajar rendah diri
Jika anak dibesarkan dengan penghinaan, ia belajar menyesali diri.
Jika anak dibesarkan dengan toleransi, ia belajar menahan diri
Jika anak dibesarkan dengan dorongan, ia belajar percaya diri
Jika anak dibesarkan dengan pujian, ia belajar menghargai
Jika anak dibesarkan dengan sebaik-baiknya perlakuan, ia akan belajar keadilan
Jika anak dibesarkan dengan rasa aman, ia belajar menaruh kepercayaan
Jika anak dibesarkan dengan dukungan, ia belajar menyrnangi dirinya
Jika anak dibesarkan dengan kasih sayang, dan persahabatan,
Ia belajar menemukan cinta delam kehidupan.
CHILDREN LEARN WHAT THEY LIVE (Dorothy Law Nolte)
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
16.18.00
Mengompol atau Enuresis adalah keluarnya air seni (pipis) seseorang dengan tidak disadari. Kejadian ini sering terjadi pada anak-anak. Faktor penyebabnya adalah:
- Anak belum mampu untuk dapat mengatur keluarnya air seni
- Kemungkinan ada yang belum beres, syaraf otot yang belum terbentuk dengan sempurna
- Kelainan sejak lahir, muara saluran kandung kemih terlalu sempit
- Terjadi peradangan pada kantung kemih.
- Faktor genetika tertentu.
CARA MENGATASI MENGOMPOL PADA ANAK
ANAK PAUD BERMAIN BELAJAR | Blog Tentang Bahan Materi Tips Cara Belajar Pendidikan anak usia dini PAUD untuk orang tua, pendidik guru Paud TK Taman Kanak-kanak.
di
15.07.00